Selasa, 30 April 2013

PUISI RINTIHAN SEBATANG POHON

RINTIHAN SEBATANG POHON

Add caption
Pohon……..!!!!!!!
Akarmu tetap tangguh menancap kokoh, menusuk perut bumi.
Batangmu…………..Rantingmu………… bermahkota akan seribu daun.

 Kulitmu. Coklat merana menyerap mentari pagi.
Daunmu segar menghijaukan, seperti yang aku lihat dulu.
Seperti perjalanan hidupku.


Tapi aku bingung,
Tapi aku gundah,
Dengan kehidupan ini.
Kenapa sikap manusia selalu ditakuti oleh POHON ???????????
Pohon selalu menjadi bulan – bulanan oleh kejamnya manusia.


Lihat………?
Sebatang pohon itu.
Batangnya kurus kerot.
Daunnya melambai monta tolong.
Rantingnya menanggis.

Manusia itu bejat.
Manusia itu busuk.
Manusia itu tak bermoral.
Manusia itu tak memiliki hati nurani sedikitpun.
Banyak pohon – pohon yang tak berdosa ditebang tanpa ampun.
Mulai dari yang terkecil, sampai yang terbesar.
Semua diberantas tanpa sisa.

Ya Allah………..
Kenapa hidupku begini.
Aku ingin engkau menghukum,
Kaummu.

Aku telah dibakar,
Aku telah ditebang,
Aku telah disiksa,
Dan aku telah dicaci maki,
Tanpa ada rasa belas kasihan.


Karya : JOKO PRASETYO 3C



Tidak ada komentar :

Posting Komentar